Tag: Ekonomi Bali
Seiring momentum Pilkada dan libur Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Nataru
Didorong peningkatan transaksi keuangan, lonjakan kunjungan wisatawan
Laju pertumbuhan ekonomi Bali kembali lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan nasional sebesar 5,05 persen.
DENPASAR, NusaBali - Kinerja penjualan eceran di Provinsi Bali pada Juli 2024 diprakirakan meningkat dari bulan Juni. Hal tersebut tercermin dari Indeks Penjualan Riil (IPR) Bali pada Juli 2024 sebesar 115,0 atau secara tahunan tumbuh 12,1% (yoy). Hal tersebut menyusul survei penjualan eceran (SPE) yang dilaksanakan Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPwBI) Provinsi Bali di Denpasar dan sekitarnya.
Wisatawan mancanegara mengamati lukisan saat berkunjung di Pasar Seni Kuta, Badung, Bali, Selasa (6/8/2024).
DENPASAR, NusaBali - Bersinergi dengan Pemprov Bali, Bank Indonesia menyelenggarakan Strategic Flagship Event yang bertajuk Bali Jagadhita 2024. Mengusung tema ‘Guna Gina Wisata Bali Hita’, Bali Jagadhita 2024 bertujuan mendorong pemberdayaan UMKM, investasi berkelanjutan, dan pariwisata berkualitas guna mendukung pertumbuhan ekonomi Bali yang kuat, berkelanjutan, dan inklusif.
Jumlah kunjungan wisman dan wisnus lampaui kondisi sebelum pandemi Covid-19
DENPASAR, NusaBali - Ekonomi Bali pada triwulan IV 2023 tumbuh menguat 5,86 persen (yoy). Pertumbuhan tersebut lebih tinggi dari triwulan sebelumnya sebesar 5,36 persen. Tingkat pertumbuhan ekonomi Bali juga lebih tinggi dibandingkan nasional yang tumbuh sebesar 5,04 persen (yoy).
DENPASAR, NusaBali - Jelang Hari Raya Galungan dan Kuningan keyakinan konsumen terhadap ekonomi Bali tetap terjaga. Hal tersebut tercermin dari Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) Provinsi Bali di bulan Januari 2024 yang tercatat sebesar 138,6, tetap terjaga pada area optimis (indeks > 100), meskipun terjadi sedikit perlambatan dibandingkan Desember 2023 yang tercatat sebesar 141,1.
DENPASAR,NusaBali - Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) terus mendukung pertumbuhan ekonomi Bali. Salah satunya dengan menjaga soliditas dan menjalin kerjasama dan sinergi dengan para mitra, khususnya serikat pekerja, pemerintah selaku regulator. Sinergi tersebut perlu, mengingat satu sama lain tidak bisa jalan sendiri-sendiri. Namun saling membutuhkan.
JAKARTA, NusaBali - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengungkapkan sejumlah hotel di Indonesia mendapatkan penghargaan dari pemerintah Laos. Sejumlah hotel di Bali termasuk di antaranya yakni Ubud Gastronomy, Bali; 101 Bali Fontana Seminyak; Capella Ubud, Bali; dan Plataran Menjangan, Bali.
DENPASAR, NusaBali - Meski perekonomian dunia masih diliputi ketidakpastian, masyarakat Bali menatap tahun 2024 dengan optimisme. Untuk itu perbankan didorong untuk terus menyalurkan kredit.
DENPASAR, NusaBali - Survei Konsumen Bank Indonesia pada Desember 2023 mengindikasikan keyakinan konsumen terhadap kondisi ekonomi di Provinsi Bali tetap optimistis. Hal tersebut tercermin dari Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) Provinsi Bali di bulan Desember 2023 tercatat sebesar 141,1 tetap terjaga pada area optimis (indeks > 100).
DENPASAR, NusaBali - Optimisme konsumen terhadap kondisi ekonomi Bali terus meningkat. Hal tersebut tercermin dari Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) Provinsi Bali di bulan Oktober 2023 tercatat sebesar 142,0 yang terjaga pada area optimis (indeks & gt; 100) atau lebih tinggi dibandingkan dengan IKK bulan sebelumnya yang mencapai 138,3.
DENPASAR, NusaBali - Peserta Advanced Course on The Social and Ecological Market Economy 2023, Wolrd Economic Situation and Indonesia’s Prospects merespon luar biasa gagasan Transformasi Ekonomi Bali Wayan Koster melalui konsep Ekonomi Kerthi Bali.
DENPASAR, NusaBali - Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) Suharso Monoarfa menilai ada struktur baru dalam transformasi ekonomi Kerthi Bali yang sebelumnya banyak bergantung kepada sektor pariwisata.
DENPASAR, NusaBali - Belajar dari pandemi Covid-19 yang menekan pertumbuhan ekonomi Bali hingga titik nadir menyebabkan kontraksi ekonomi mayoritas masyarakat di Bali yang sangat bergantung pada sektor pariwisata.
DENPASAR, NusaBali - Bank Indonesia (BI) memprakirakan pertumbuhan ekonomi Bali masih dalam tren peningkatan pada triwulan III 2023.
DENPASAR, NusaBali - Ekonomi Bali selama periode triwulan II-2023 tumbuh sebesar 6,96 persen jika dibandingkan dengan capaian triwulan I-2023 (q-to-q).
DENPASAR, NusaBali - Kondisi ekonomi Bali terus menunjukkan pemulihan. Hal itu ditandai dengan pertumbuhan ekonomi Bali yang terus meningkat.
Topik Pilihan
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
-
-
Jembrana 21 Nov 2024 Tertimpa Pohon, Pagar Jembatan Rusak
-
-
Badung 20 Nov 2024 Parkir Sembarangan, Polisi Tindak Sopir Truk
-
Buleleng 20 Nov 2024 Pencairan Bansos Ditunda Jelang Pilkada
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)